Pada era globalisasi ini, Realitas bisnis sebagai kegiatan ekonomi untuk memperkuat finansial sebuah organisasi adalah sebuah keniscayaan. Bagi Muhammadiyah, Sumber pendapatan finansial dari kegiatan bisnis pada hakikatnya merupakan bagian amat penting untuk memperlancar gerakan Muhammadiyah mencapai tujuannya.
Muhammadiyah harus mampu dan berani menggerakan aktivitas organisasinya untuk terjun langsung di sektor ekonomi melalui investasi, pembangunan industri besar dan pengembangan ekonomi masyarakat yang lebih besar dan lebih luas baik disektor produk maupun jasa, sebagaimana yang sudah dilaksanakan dan berkembang di beberapa daerah di Indonesia.
Oleh karena itu, perlu adanya banyak kajian dan penelitian lapangan tentang implementasi Gerakan ekonomi Muhammadiyah, agar dapat menemukan model-model implementasi yang adaptif, untuk dijadikan role model bagi semua stakeholder yg berkepentingan.
Pertanyaan yang muncul adalah, bagaimana strategi yang dilakukan untuk meningkatkan produktifitas & pengembangan usaha yang sesuai dgn kebutuhan pasar?
SUMU Batam mengadakan kegiatan FGD antara Disperindag dan Pelaku Usaha di Kota Batam.
🎁 Dengan mengikuti kegiatan ini kamu mendapat manfaat sbb :
1. Informasi tekait perkembangan ekonomi di Kota Batam mulai dari skala mikro hingga industri.
2. Strategi yang perlu dilakukan dalam menjalankan usaha yg sesuai dgn kebutuhan pasar.
3. Mendapatkan peluang kolaborasi program dgn stakeholder berbagai bidang usaha.
4. Bergabung bersama Komunitas Wirausaha.
Ikut & daftar kegiatannya sekarang juga.. !!
🗓 Selasa, 04 Juni 2024
⏰ 08.30 WIB—selesai
🏨 Gedung Dekranasda Kota Batam
🎙 Januar Arka, Disperindag Kota Batam
🎙 Indrastuti, Konsultan Penilai Publik
LIMITED SEAT!
Terbatas, hanya untuk 50 Peserta 🙏🏻
Mengingat jumlah peserta yang terbatas, silahkan menanyakan kpd admin untuk ketersediaan kursi.
“Bersama-sama kita jadikan SUMU sebagai Komunitas untuk Bertumbuh kembang dan Berjejaring”